Cara Menanyakan Pekerjaan Dalam Bahasa Inggris - Contoh Percakapan

17
.
07
.
2024
Guru Bahasa Inggris

Sobat pernah denger atau baca “what do you do for a living?” dan “what is your job title?” dalam conversation-bacaan? Terdengar sangat mainstream ya! Padahal ada banyak variasi yang tersedia kalau kita mau tanya orang lain tentang pekerjaannya. Nah yuk kita bahas cara menanyakan pekerjaan dalam Bahasa Inggris biar lebih keliatan advanced!

Kita mulai dari explore referensi synonym job/pekerjaan dalam English yang bisa kita pakai:

  • Paling mainstream udah pasti Work (ˈwərk)-Job title (ˈjäb tī-tᵊl), Role (ˈrōl) atau juga Position (pə-ˈzi-shən). Ini sih sobat pasti temuin dimana-mana dan hapal dengan artinya.
  • The least conventional way, bisa dipakai buat keadaan formal: Occupation (ˌä-kyə-ˈpā-shən), Employment (im-ˈplȯi-mənt), Profession (prə-ˈfe-shən).

{{banner1}}

Contoh dalam Dialog

Berikut percakapan seputar cara menanyakan profesi/pekerjaan dalam bahasa inggris.

A: What’s your occupation?

A: Apa kesibukan kamu?

B: I’m an Engineer! And what is your current employment?

B: Saya seorang Insinyur! Dan apa pekerjaan kamu sekarang?

A: That’s cool! I am a kindergarten teacher.

A: Wah keren! Saya seorang guru TK.

Kalau sobat pakai untuk keadaan informal berikut pilihan katanya: Duty (ˈdü-tē), Hustle (ˈhə-səl)

Berikut contoh cara menanyakan dengan bahasa inggris: 

A: I heard you have 2 side hustles, what a hard worker!

A: Saya dengar kamu punya 2 pekerjaan sampingan? Pekerja keras sekali!

B: Yeah I do haha, I’ve got bills to pay.

B: Betul haha. Ada tagihan harus ku bayar.

{{banner2}}

Contoh 2

Berikut cara lain menanyakan dengan bahasa inggris: 

A: Are you going to Nina’s party this weekend?

A: Apakah kamu datang ke pesta Nina akhir pekan ini?

B: I’m afraid I can’t. I have duty over the weekend.

B: Sepertinya tidak bisa. Saya ada pekerjaan akhir pekan.

Contextual – dipakai untuk konteks maupun cara percakapan berbeda ketika menanyakan seputar percakapan:

Discipline/ disiplin (ˈdi-sə-plən), Calling (ˈkȯ-liŋ), Industry (ˈin-(ˌ)də-strē), Function (ˈfəŋ(k)-shən), field (ˈfēld).

Sebagai contoh: Berikut cara menanyakan dengan bahasa inggris: 

A: What discipline/field is your employer involved in?

A: Di bidang apa kantor mu bergerak?

B: We’re in the FMCG (Fast Moving Consumer Goods) industry.

B: Kami di industry FMCG.

Kalau tadi mimin udah kasih contoh cara menanyakan pekerjaan untuk situasi berbeda dalam bahasa inggris, selanjutnya mimin mau share kata-kata atau frasa mungkin sobat temuin saat ngobrolin seputar kerjaan.

  • Remote: ini untuk pekerjaan yang bisa dikerjakan dimana aja. Kalau anak muda sekarang bilangnya WFA/work from anywhere!

Ex: She’s working remotely, how fun! (enak banget yah dia kerja dari jarak jauh!)

  • Leave: maksudnya cuti ya sobat bukan meninggalkan.

Ex: Hi team, I’ll be on leave next week. (Halo team, saya akan cuti minggu depan)

  • White collar: biasanya digunakan buat pekerja ‘suit and tie’ atau yang kerjanya di perkantoran dan ngelakuin pekerjaan administratif, manajerial, dll. 

Ex: Her husband works in a white-collar job. (Suaminya pekerja kantoran)

  • Blue collar: untuk pekerja kasar/buruh. Umumnya buat pekerja di konstruksi, manufaktur dll.

Ex: I used to work in a blue collar job in construction. (Aku dulu pekerja kasar di bidang konstruksi)

  • Micromanage: kalau ini sih semua karyawan tidak suka. Biasanya buat mendeskripsikan manajer yang hobinya mengawasi pekerjaan karyawan secara berlebihan sampai ke detail tidak penting.

Ex: Our manager is obsessed with micromanaging us. (Manajer kita terobsesi banget untuk micromanage kita).

  • Burnout: digunakan untuk menggambarkan kondisi mental kelelahan karena stress pekerjaan.

Ex: I think I’m burning out. (Sepertinya saya burnout)

  • Internship atau magang.

Ex: my sister got an internship at a big 4 company. (Adik saya keterima magang di salah satu Perusahaan ‘Big 4’.)

  • Dead-end job: dipakai kalau kerjaan kalian stuck dan gak ada kesempatan berkembang dan naik ke level lebih tinggi.

Ex: It’s a dead-end-job, I’ll look for other opportunities. (Pekerjaan ini gak ada masa depannya nih, aku mau cari kesempatan lain.)

  • 9 – 5 (nine to five - 9 to 5): jam kerja 9 pagi ke 5 sore popular banget dipakai buat mereka yang kerjanya di sekitar jam ini.  

Ex: We are nine-to-fiver. (Kami pekerja kantoran 9-5)

  • Job hopper: sering dipakai HRD buat kandidat kayak kutu loncat alias sering pindah-pindah kerjaan dalam kurun waktu yang singkat.

Ex: This candidate is a job hopper. (Kandidat ini seorang ‘kutu loncat’.)

Jadi gitu sobat seputar cara menanyakan pekerjaan dalam Bahasa Inggris. Bervariasi kan? Jadi sekarang kalian bisa terdengar lebih jago pakai frasa-frasa baru anti mainstream. 

Nah kalau kalian mau lebih jago lagi, biar bisa cas cus ketika orang menanyakan seputar pekerjaan, kalian bisa cari kursus bahasa Inggris yang sediain tutor profesional dan berpengalaman kayak Interaksi!

Heading 2

Heading 3

Heading 4

Heading 5
Heading 6

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat. Duis aute irure dolor in reprehenderit in voluptate velit esse cillum dolore eu fugiat nulla pariatur.

Block quote

Ordered list

  1. Item 1
  2. Item 2
  3. Item 3
  4. fgfgfg
  5. fgfgf
  6. fgfgf
  7. fgfgfg
  8. fgfgfg
  9. fgfgfg
  10. fgfgfg
  11. fgfgfg
  12. fgfg
  13. fhghghg

Unordered list

  • Item A
  • Item B
  • Item C

Text link

Bold text

Emphasis

Superscript

Subscript

Baca juga

Mulai dengan kelas pengantar gratis!

Dengan ini, kamu menyetujui syarat dan ketentuan perjanjian pengguna dengan mengirim pesanan

Mulai dengan kelas pengantar gratis!

Nama
Telepon
Email
Kirim pesanan
Dengan ini, kamu menyetujui syarat dan ketentuan perjanjian pengguna dengan mengirim pesanan
Oops! Something went wrong while submitting the form.

Apa yang kamu dapat di Interaksi?

Guru-guru yang kompeten dan berpengalaman
Kurator pribadi untuk setiap siswa
Kosa kata untuk dunia profesional
Persiapan untuk ujian internasional
Kemungkinan transfer kelas dan pergantian guru secara gratis
This is some text inside of a div block.
Cari tahu level bahasa Inggrismu sekarang, GRATIS.
Unduh gratis
Dengan ini, kamu menyetujui syarat dan ketentuan perjanjian pengguna dengan mengirim pesanan

Terima kasih! lamaran Anda telah terkirim

Oops! Something went wrong while submitting the form.
Dengan ini, kamu menyetujui syarat dan ketentuan perjanjian pengguna dengan mengirim pesanan

Terima kasih! lamaran Anda telah terkirim

Oops! Something went wrong while submitting the form.
Unduh gratis
Dengan ini, kamu menyetujui syarat dan ketentuan perjanjian pengguna dengan mengirim pesanan

Terima kasih! lamaran Anda telah terkirim

Oops! Something went wrong while submitting the form.
Dengan ini, kamu menyetujui syarat dan ketentuan perjanjian pengguna dengan mengirim pesanan

Terima kasih! lamaran Anda telah terkirim

Oops! Something went wrong while submitting the form.
Permintaan telah dikirim.
Kami akan segera menghubungi Anda via WhatsApp
OK
Permintaan telah dikirim.
Buka Whatapp untuk mengambil hadiah Anda.
OK